Program Tahfizh Al-Qur’an

Program Tahfizh Al-Qur’an

“Sesungguhnya Al-Qur’an ini memberi petunjuk kepada jalan yang paling lurus.”
(QS. Al-Isrā’: 9)

Program Pembangunan & Sarana Pendidikan

Program Pembangunan & Sarana Pendidikan

“Apabila seseorang meninggal dunia, terputuslah amalnya kecuali tiga perkara: sedekah jariyah, ilmu yang bermanfaat, dan doa anak yang saleh.”
(HR. Muslim)

Program Wakaf & Donasi

Program Wakaf & Donasi

“Perumpamaan orang-orang yang menginfakkan hartanya di jalan Allah adalah seperti sebutir biji yang menumbuhkan tujuh tangkai, pada tiap-tiap tangkai ada seratus biji.”
(QS. Al-Baqarah: 261)

Pembangunan Sarana Pendidikan Ma’had Ibnu Rajab

Dalam rangka menunjang kegiatan belajar dan pembinaan santri, Ma’had Ibnu Rajab berupaya mengembangkan sarana pendidikan secara bertahap. Dukungan dan doa kaum muslimin menjadi bagian dari ikhtiar bersama untuk menghadirkan tempat belajar yang lebih baik.

Dukung Pembangunan Ma’had

Kegiatan & Program Mahad

Ma’had Ibnu Rajab menghadirkan berbagai kegiatan pendidikan, dakwah, dan pembinaan yang bertujuan menumbuhkan kecintaan terhadap ilmu, membiasakan akhlak yang baik dan mengenalkan ajaran Islam berdasarkan Al-Qur’an dan Sunnah serta menghadirkan nilai-nilai kebaikan yang bermanfaat bagi masyarakat.